Selasa, 01 Juli 2025

Polsek Pangkalan Brandan Gelar Bakti Sosial dalam Rangka Hari Bhayangkara

Administrator - Minggu, 15 Juni 2025 12:40 WIB
Polsek Pangkalan Brandan Gelar Bakti Sosial dalam Rangka Hari Bhayangkara
TRG/Ist
Polsek Pangkalan Brandan menggelar bakti sosial dengan membersihkan lingkungan sekitar Parit Kanal Jalan Jawa Kelurahan Brandan Timur Kecamatan Babalan.

POSMETRO MEDAN,Langkat-Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-79, Polsek Pangkalan Brandan menggelar bakti sosial dengan membersihkan lingkungan sekitar Parit Kanal Jalan Jawa Kelurahan Brandan Timur

Kecamatan Babalan.

Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Pangkalan Brandan, AKP Amrizal Hasibuan SH.MH., bersama anggota, Minggu (15/6) pagi.

Baca Juga:

Kegiatan berjalan lancar, aman, dan kondusif.

Baca Juga:

Kapolsek Pangkalan brandan berharap aksi ini dapat memotivasi warga untuk lebih peduli terhadap kebersihan lingkungan serta mempererat sinergi antara Polri dan masyarakat.

"Ini adalah bentuk nyata kepedulian Polri terhadap lingkungan dan masyarakat. Mari bersama-sama menjaga kebersihan demi kenyamanan kita semua," ujar AKP Amrizal, (TRG)

Editor
: Faliruddin Lubis
Tags
beritaTerkait
Bupati Langkat Dukung Bhayangkara Sport Day: Wujud Sinergi Polri dan Masyarakat
Peringati HUT ke-79 Bhayangkara, Polres Langkat Gelar BSD
Disebut Nyimpan BB Sabu, Kades Gunung Berkat Tidak Diproses Polisi
Polres Binjai Salurkan Bantuan Sosial Kepada Warga Sei Bingai Sambut Hari Bhayangkara ke-79
Polres Langkat Gelar Lomba Menembak Executive, Pererat Sinergitas Forkopimda dan Instansi Terkait
TCI Region Sumut Gelar HUT Ke-4 di Parapat
komentar
beritaTerbaru